Sabtu, 20 Juli 2013

[Culinary] Mie Setan

Mie Setan Rebus Hola! Akhirnya bisa ngepos sesuatu diblog ini *niup debu* many things happens :D hahahaah~ Tapi tetap bersyukur Tuhan tidak pernah jauh heheheh~ Sebagai stress reliever aku akan bahas tentang salah stau kulinari di surabaya yang lagi ngetren abis! Mie Setan! Tenang, bukan berarti yang makan disana langsung kerasukan atau gimana, disebut mie setan karena pedasnya gila-gilaan! So, bagi para penantang yang mau menguji ketebalan perutnya, bisa datang disini :D hahahah~ Tersedia dua pilihan mie, yaitu mie rebus dan mie...
Read More

Senin, 08 Juli 2013

[Short Story] Two Sided World

Terdengar derap langkah puluhan kaki manusia. Teriakann demi teriakan membelah langit malam berbintang cerah. "Cari mereka!!!" terdengar suara seorang pria. "Temukan mereka walau harus meratakan gunung ini!" Perintah itu disambut dengan derap yang lebih kencang. Kerlip api bersaing dengan jumlah bintang di angkasa. Mereka benar-benar serius untuk menemukan apa yang mereka cari, membuat seisi hutan gelisah. Hewan-hewan malam meringkuk di sarang mereka, enggan keluar. Hutan yang rimbun itu, terjamah. "Aku menemukan jejak mereka!"...
Read More
Diberdayakan oleh Blogger.

© 2025 Everything But Ordinary, AllRightsReserved.

Designed by ScreenWritersArena